MTsN(Dhamasraya)-21 Siswa-siswi MTsN Koto Baru Dhamasraya mengikuti pelatihan jurnalistik "program Madrasah Pintar Menulis" di ruangan belajar ,15 Agustus 2015. Pelatihan juga diikuti oleh 3 guru yang sekaligus untuk menjadi pembimbing dan pembina. ketiga guru tersebut,Asrama Dahayati,S.pgi guru Bahasa Indonesia Eko Novianto guru TIK , Zainal Abidin Wakahumas.

Pelatihan diberikan oleh Yal Aziz pimpinan redaksi Tabloid Bijak dan Padang Pos berlangsung meraih dan sukses karena siswa dan siswi sangat antusias mengetahui cara menulis berita sesuai dengan rumus 5W + 1H. Kakanwil Kemenag Sumbar, ketika dihubungi melalui selulernya sangat apresiasi terhadap kegiatan pelatihan jurnalistik program pintar menulis."Program Madrasah Pintar Menulis ini akan dilaksanakan di seluruh madrasah yang ada di Sumatera Barat",kata Alumni IAIN Imam Binjol padang ini.(Ndu)

google+

linkedin